Rekomendasi

10 Hotel Strategis di Surabaya untuk Liburan dan Bisnis

Kota Surabaya merupakan kota yang sering dikunjungi, baik untuk keperluan liburan atau bisnis. Untuk kamu yang tengah mencari hotel di Surabaya, Pegipegi punya 10 hotel strategis di Surabaya yang harganya terjangkau dan fasilitasnya memadai.

1. Hotel Emerald Surabaya

Klik gambar untuk lihat detail harga dan hotel.

Hotel Emerald Surabaya berada di jalan Ambengan No. 14, Ketabang, Genteng. Dari hotel ini, kamu memiliki akses mudah ke tempat penting, seperti Tunjungan Plaza, Jembatan Suramadu, Bandara Juanda, dan lain-lain. Nikmati fasilitas memadai di Hotel Emerald Surabaya, seperti peralatan mandi, AC, TV, resto, massage, area parkir, dan lain-lain. Dengan harga mulai dari Rp 192.397* per malam, kamu bisa menginap di Hotel Emerald Surabaya, pesannya di Pegipegi.

lihat Hotel Emerald Surabaya

2. Whiz Prime Hotel Darmo Harapan Surabaya

Klik gambar untuk lihat detail harga dan hotel.

Instalasi ruangan yang elegan dan modern buat Whiz Prime Hotel Darmo Harapan Surabaya jadi pilihan yang pas buat menginap. Memiliki konsep yang homey, Whiz Prime Hotel Darmo Harapan Surabaya siap memberikan pengalaman liburan terbaik buat kamu dan sahabat. Mulai dengan bujet Rp 232.479* di Pegipegi, Whiz Prime Hotel Darmo Harapan Surabaya hadir dengan ragam fasilitas mulai dari AC, TV dengan siaran satelit, jaringan internet gratis, kamar mandi dan perlengkapan mandi.

lihat Whiz Prime Hotel Darmo Harapan Surabaya

3. Zoom Hotel Jemursari 

Klik gambar untuk lihat detail harga dan hotel.

Zoom Hotel Jemursari memiliki 80 kamar yang dilengkapi dengan peralatan mandi modern, AC, TV, pembuat kopi/teh, sandal, dan lain-lain. Sedangkan, fasilitas penunjang yang disediakan adalah layanan binatu, layanan pijat, koneksi Wi-Fi, resto, bar, spa, lounge, layanan kamar, dan tempat parkir. Dengan harga cuma Rp 240.496* per malam, kamu bisa menginap di Zoom Hotel Jemursari, pesannya di Pegipegi.

 

lihat Zoom Hotel Jemursari

4. Evora Hotel Surabaya

Klik gambar untuk lihat detail harga dan hotel.

Jika kamu backpacker sejati yang ingin memanjakan diri,  Evora Hotel Surabaya adalah hunian yang pas. Hadir di kawasan startegis jalan Menur No. 18-20, Evora Hotel Surabaya hadir dengan konsep penginapan nyaman. Didukung dengan pelayanan profesional 24 jam, Evora Hotel Surabaya menyediakan beberapa kamar dengan fasilitas menarik. Mulai dengan bujet Rp 240.496* di Pegipegi, nikmati kamar dengan AC, LCD TV, kamar mandi dalam kamar hingga Wi-Fi kencang.

lihat Evora Hotel Surabaya

5. Weta International Hotel 

Klik gambar untuk lihat detail harga dan hotel.

Hotel Weta Surabaya memiliki 96 kamar modern dan dilengkapi dengan peralatan mandi, AC, TV, koneksi Wi-Fi, minibar, dan lain-lain. Jangan lupa manjakan dirimu dengan fasilitas pendukung, seperti kedai kopi, business center, conference room, massage, dan lain-lain. Cuma dengan Rp 244.505* per malam, kamu bisa menginap di hotel yang berada di jalan Gentengkali No. 3-11 ini, pesannya di Pegipegi.

lihat Weta International Hotel

6. Pesonna Surabaya

Klik gambar untuk lihat detail harga dan hotel.

Pesonna Surabaya berselang 10 menit berkendara dari Jembatan Merah Plaza dan 9 menit berkendara dari Taman Jayengrono Air Mancur Menari. Hotel ini menawarkan akses Wi-Fi gratis di seluruh areanya, restoran untuk bersantap, dan tempat parkir gratis. Seluruh kamar tamu yang ditawarkan Pesonna Surabaya didesain  minimalis dengan balutan warna-warna cerah dan menyuguhkan pemandangan kota. Masing-masing kamarnya dilengkapi AC, brankas pribadi, kulkas mini, TV kabel layar datar, dan ketel listrik. Sedangkan kamar mandi dalamnya menyediakan fasilitas shower, pengering rambut, dan perlengkapan mandi gratis.

Pesonna Surabaya dapat dicapai sekitar 48 menit berkendara dari Bandara Internasional Juanda dan sekitar 13 menit berkendara dari Stasiun Kereta Api Surabaya Kota. Tunjungan Plaza berjarak 19 menit berkendara, sementara Ciputra Waterpark 49 menit berkendara dari akomodasi. Dengan harga mulai dari Rp 263.344* per malam, kamu bisa menginap di hotel yang beralamat di jalan Benteng No. 01, Pabean Cantian Nyamplungan ini, pesannya lewat Pegipegi.

lihat Pesonna Surabaya

7. Tilamas Hotel 

Klik gambar untuk lihat detail harga dan hotel.

Bagi kamu yang pengin liburan ala  backpacker ke Surabaya, kamu bisa menginap di Tilamas Hotel. Hotel bujet ini berada sekitar 4 km dari Bandara Juanda, tepatnya di jalan Raya Juanda no. 88, Sidoarjo. Tilamas Hotel merupakan akomodasi bintang dua yang nyaman, juga asri. Tilamas Hotel dilengkapi dengan fasilitas restoran untuk sarapan pagi, ruang pertemuan, juga akses Wi-Fi di lobi hotel.

Seluruh ruang kamar di Tilamas Hotel, didesain nyaman dan dilengkapi kamar mandi pribadi, perlengkapan mandi, pengering rambut, AC, dan TV. Kamu bisa bermalam di Tilamas Hotel dengan tarif cuma Rp 300.620* melalui Pegipegi.

lihat Tilamas Hotel

8. Hotel Halogen 

Klik gambar untuk lihat detail harga dan hotel.

Halogen Hotel berada di jalan Raya by Pass Juanda No. 18. Fasilitas lengkap yang disediakan oleh Halogen Hotel antara lain AC, TV, brankas, ketel listrik, meja kerja, pembuat kopi/teh, sewa mobil, layanan antar-jemput bandara, dan lain-lain. Dengan harga mulai dari Rp 344.711* per malam, kamu bisa menginap di Halogen Hotel, pesannya di Pegipegi.

lihat Hotel Halogen

9. Prime Royal Boutique Hotel Surabaya

Klik gambar untuk lihat detail harga dan hotel.

Prime Royal Boutique berada di jalan Kranggan 103-105. Fasilitas yang disediakan oleh Prime Royal Boutique antara lain peralatan mandi, AC, TV, kulkas, safety box, resto, bar, kedai kopi, rental sepeda, layanan kamar, dan lapangan tenis. Cuma dengan Rp 312.645* per malam, kamu bisa menginap di Prime Royal Boutique, jika pesan di Pegipegi.

lihat Prime Royal Boutique Hotel Surabaya

10. Zoom Dharmahusada Hotel 

Klik gambar untuk lihat detail harga dan hotel.

Zoom Dharmahusada Hotel merupakan akomodasi yang modern, nyaman, dan tenang di Surabaya. Fasilitas yang disediakan oleh Zoom Dharmahusada Hotel antara lain peralatan mandi, AC, TV, safety box, spa, resto, lounge, massage, layanan kamar, dan tempat parkir. Kamu bisa menginap di hotel yang berlokasi di jalan Raya Dharmahusada No. 188 ini dengan harga mulai dari Rp 440.909* per malam, pesannya di Pegipegi.

 

lihat Zoom Dharmahusada Hotel

Jika sudah tahu ingin menginap di mana, jangan lupa pesan tiket pesawat murah dan kereta api ke Surabaya lewat Pegipegi. Selamat liburan!

pesan tiket pesawat murah ke Surabaya pesan tiket kereta api murah ke surabaya cari hotel murah lain di Surabaya

*Harga berlaku saat artikel dibuat

Untuk kamu yang pengin dapetin voucher hotel jutaan rupiah, di 10 hotel tersebut ada welcome board #PegipegiBarengPevita, lho! Ikutan kontesnya, yuk! Baca keterangan lengkapnya di sini.

lihat kontes foto #pegipegibarengpevita

Agar transaksi lebih mudah dan murah, yuk, instal aplikasi Pegipegi lewat Google Play atau App Store!

google-play

apps-store

 

Comments

To Top
%d bloggers like this: